Karakter Anime Yang Cocok Dijadikan Adik Laki-laki Menurut Fans Jepang! Pilih Yang Mana?
Kaka laki-laki keren, atau adik perempuan lucu sudah menjadi hal biasa di anime, terutama semenjak anime Ore no imouto ga konna ni kawaii wake ga nai atau disingkat Oreimo menjadi populer.
Nah kali ini, website animeanime.jp telah mengadakan survei, bukan untuk kaka atau adik perempuan, tetapi karakter anime yang cocok untuk jadi adik laki-laki atau kerennya little bro (kayaknya).
Karna ini survey, urutan dibuat berdasarkan suara, jadi jika ada angka yang sama, itu berarti kedudukannya sama.
Dan inilah pemenangnya!
10. Hinata Shouyou - Haikyu!!

10. Nakajima Atsushi - Bungo Stray Dogs

10. Kudo Jimmy - Detective Conan

8. Nanase Riku - IDOLiSH7

8. Echizen Ryouma - The Prince of Tennis

7. Matsuno Juushimatsu - Osomatsu-san

5. Matsuno Todomatsu - Osomatsu-san

5. Elric Alphonse - Fullmetal Alchemist

4. Shimura Shinpachi - Gintama

3. Tsukishima Kei - Haikyu!!

2. Sougo Okita - Gintama

1. Kashima Kotarou - Gakuen Babysitters

Bagaimana, setuju kah kalian dengan hasil surveynya?
Kalo mimin sih pengen Deku sebagai adik laki-laki... kayaknya asik aja dia hahaha
Kalo kalian gimana? Coret tanggapanmu dikomentar yaa^^
Terima kasih telah membaca artikel ini^^
Sumber: Coretanime
Comments
Post a Comment